ABOUT US

Laboratorium merupakan Fasilitas penting yang sudah menjadi bagian dari kegiatan perkuliahan di Fakultas Ekonomi & Bisnis Unpad, Laboratorium Statistika merupakan salah satu dari beberapa laboratorium yang berada di dalam lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran, yang bertujuan sebagai fasilitas bagi mahasiswa FEB Unpad untuk mempraktekkan ilmu pengetahuan Statistika Ekonomi dan Bisnis sehingga bisa lebih berkembang dikemudian hari, selain itu dengan fasilitas yang ada Laboratorium Statistika juga ikut berperan dalam penyelesaian dan atau pengolahan data – data baik kualitatif maupun kuantitatif bagi mahasiswa atau dosen  yang sedang melakukan penelitian baik secara kualitatif maupun kuantitatif meliputi ilmu Statistika maupun Matematika Terapan

Laboratrim Statistika Ekonomi dan Bisnis Universitas Padjadjaran memiliki fasilitas diantaranya :

Lokasi Gedung A, Lt.2 – Jl. Dipatiukur No. 35 Bandung
Fasilitas
  1. 1 unit SERVER (Processor INTEL P4 Core Duo 3 GHZ, Memory DDR 512 MB, Hardisk 40GB, Microsoft Windows 2000 Server, Microsoft SQL Server)
  2. 1 unit PC ASISTEN (Processor INTEL P4 3 GHZ, Memory DDR 512 MB, Hardisk 80GB, Microsoft Windows XP Professional)
  3. 20 unit PC PRAKTIKAN (Processor INTEL P4 3 GHZ, Memory DDR 512 MB, Hardisk 80GB, Microsoft Windows XP Professional)
Aplikasi Microsoft Office 2007, MATLAB, SPSS, Microsoft Visual FoxPro 7. Minitab, Eviews, QM-POM,Analytical Proces
Sarana LAN terhubung dengan Campus Network Unpad.Net dan Akses Internet

Statistics Teaching Asistant Team – 2012